Assalamualaikum. Apakah kalian ingin membuat video animasi seperti di atas ? Mari kita belajar membuat animasi melalui AI dengan cara
sebagai berikut: (1). Buka https://new.express.adobe.com/ maka akan tampak
seperti berikut ini:
(2).Lakukan registrasi. Registrasi atau Sign Up ini dapat dilakukan dengan
beberapa pilihan seperti akun google, email, apple, atau facebook. Pilih salah
satu ! Pada kesempatan ini kita akan memilih registrasi melalui Email, sehingga
siahkan klik Continue with Email. Sehingga akan tampak laman berikut ini:
(3).Tuliskan email kalian.Sehingga akan tampil laman:
(4).Klik Continue Sehingga akan tampil laman berikut ini:
(5).Lalu klik Continue with Google sehingga akan tampil laman:
(6).Setelah tampak seperti laman di atas, berarti kita sudah berhasil regsitrasi
dan siap untuk membuat animasi. Langkah di atas hanya dilakukan sekali saja.
Sehiingga untuk pembuatan animasi selanjutnya teman-teman bisa langsung Log In
saja dengan memasukan email maka akan tampil laman seperti di atas. Langkah
selanjutnya Klik Video, sehingga akan muncul laman berikut ini:
(7). Selnajutnya silahkan scroll ke bawah lalu Klik Animate from Audio, seperti
berikut ini:
(8). Silahkan Klik Animate from Audio sehingga akan tampil laman seperti berikut
ini:
(9). Silahkan pilih Character, Background dan Size yang sesuai selera. Kalau
selera saya seperti ini:
(10). Seilahkan Klik Record untuk merekam suara animasi. Silahkan rekam suara
maksimal 2 menit. Setelah selesai rekam suara, silahkan klik Done. lalu tunggu
proses export.
(11). Setelah muncul kolom Download. Silahkan kalian download video animasi
kalian dengan klik download.
Animasi sudah jadi. Selamat mencoba, semoga sukses.
BACA SELENGKAPNYA - Bukan Sulap Bukan Sihir, Ubah Suara Jadi Animasi
Rabu, 06 Desember 2023
Langganan:
Postingan (Atom)